GEGER FUTSAL COMPETITION

Mei 01, 2017
GEGER FUTSAL COMPETITION

       Geger Futsal Competition adalah sebuah kompetisi permainan bola yang diadakan oleh SMAN 1 Geger. Selain itu kompetisi ini juga sudah memasuki tahun ke-6. Kompetisi ini diadakan untuk membantu memeriahkan HUT SMAN 1 Geger yang ke-38.

      Kompetisi ini diadakan untuk mengasah kemampuan para siswa di SMAN 1 Geger dalam sebuah pertandingan permainan bola. Selain itu kompetisi ini juga berguna untuk mengembangkan bakat siswa, dan juga dapat membuat siswa mampu bersaing dengan orang lain. Kompetisi ini juga diharapkan dapat membantu ketrampilan para siswa dalam bidang olahraga.

     Dengan didakannya kompetisi ini diharapkan semua siswa siswi dapat bersaing secara sehat dan bermain dengan sportif.Pada kompetisi ini tuan rumah tidak ambil alih dalam kejuaran karna telah dimenangkan oleh SMA lain.

Dan diharapkan tahun depan SMA kami dapat menjadi tuan rumah sekaligus pemenang pada kompetisi selanjutnya.





diatas adalah beberapa gambar pertandingan futsal

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »